Model Neon Box Terbaru untuk Tempat Usaha

Model Neon Box Terbaru untuk Tempat Usaha
Source image: google

Saat ini hampir berbagai tempat umum terutama jalan-jalan raya di kota besar menggunakan sebuah media promosi yang menunjukkan tempat usaha. Neon box merupakan sebuah box yang memiliki lampu pada bagian dalam yang menyala dna membuat papan tersebut terlihat lebih terang dengan efek timbul dari lampu neon tersebut. Neon box memiliki bagian tengah yang kosong dan dapat kamu isi dengan desain maupun logo tempat usahamu. Dengan penempatan depan toko, siapa saja yang melewati lokasi tersebut dapat membacanya.

Sebagai salah satu alat promosi saat ini, neon box memiliki model terbaru yang bisa menjadi inspirasi saat ingin menggunakan neon box. Berikut ini beberapa model neon box terbaru:

Neon box bulat


Jenis neon box ini mudah kamu temukan di pinggir jalan. Mulai dari ukuran yang kecil hingga ukuran neon box besar. Ukuran ini akan membuat neon box menjadi pusat perhatian. Warna led non box bisa kamu sesuaikan sesuai kebutuhan. Misalnya dengan warna latar yang putih dengan tulisan warna hitam ataupun perpaduan warna cerah yang akan memberikan kesan menarik.

Model neon box terbaru ini memiliki bentuk bulat yang bisa menjadi inspirasi sebelum memesan pada jasa pembuatan neon box. Desain neon box bulat umumnya digunakan untuk tempat usaha seperti cafe atau restoran dengan tema modern atau minimalis. Bentuknya yang bulat menampilkan kesederhanaan namun memberikan informasi singkat seputar toko.

Neon box kotak backlite


Kerangka neon box ini menggunakan besi hollow yang serupa dengan bentuk kotak yang simetris. Untuk gambarnya, biasa neon box ini menyediakan berbagai visual cetak menggunakan digital printing dengan bahan backlite impor terbaik. Model neon box ini biasa digunakan untuk beberapa usaha seperti toko, warung, distro pakaian. Pekerjaannya termasuk cepat dan singkat.

Neon box portable


Neon box portabel merupakan kreasi neon box yang memudahkan untuk mobilitas dan promosi. Biasanya digunakan saat sebuah perusahaan mengikuti event atau acara tertentu. Ukurna neon box portable bisa kamu sesuaikan dengan ukuran pelanggan. Misalnya memilih neon box yang mudah dibawa dengan tambahan roda pada bagian bawahnya.

Neon box huruf timbul


Neon box ini dapat mempercantik tempat bisnis atau perusahaanmu. Neon box memiliki bentuk 3 dimensi yang elegan, mudah dibaca, serta cantik saat dipandang. Dapat dipastikan banyak orang akan tertarik untuk membaca informasi nama bisnis atau perusahaanmu. Lampu led enon box ini memiliki kualitas yang lebih terang dan akan terlihat indah untuk tempat usaha.

Neon box segi enam


Neon box dengan bentuk segi enam ini memiliki kesan yang klasik dan vintage. Bahan untuk membuat neon box segi enam adalah perpaduan material akrilik dan galvanil. Bentuk neon box ini cocok menjadi medel neon box terbaru pada tempat usahamu. Galvanil merupakan campuran bahan zink dan logam besi yang kuat dan kaku.

Snapy siap melayani berbagai kebutuhan cetak baik offline maupun online. Untuk cetak offline, kamu bisa mengunjungi langsung cabang Snapy terdekat yang sudah tersedia di berbagai daerah. Untuk cetak online, kamu bisa langsung menghubungi Whatsapp Snapy tanpa antri, tanpa ribet!

Yuk, segera penuhi kebutuhan cetakmu di Snapy!

Cek Harga Neon Box Per Meter untuk Memperindah Tampilan Tempat Usaha

Cek Harga Neon Box Per Meter untuk Memperindah Tampilan Tempat Usaha
Source image: google



Sebagai salah satu produk digital printing, neon box memiliki khas lampu atau pencahayaan yang terang. Hal itu akan memberikan kemampuan untuk menarik perhatian banyak orang yang melewati toko atau area yang dipasang neon box bulat.

Umumnya, terdapat tiga jenis neon box yang tersedia di pasaran. Ketiga jenis tersebut adalah neon box akrilik, neon box vinyl atau flexy, dan neon box duratrans. Setiap jenis neon box memiliki harga yang berbeda-beda. Selain jenisnya, ukuran neon box juga menentukan besaran biaya yang dikeluarkan.

Biar Anda tidak kesulitan menentukan harga neon box yang akan Anda keluarkan, simak artikel ini untuk melihat harga neon box yang tepat.

1. Harga neon box per meter


Untuk membeli neon box dengan harga yang murah, Anda bisa membeli dalam harga paket. Beberapa tempat penyedia neon box menyediakan harga paket dengan ukuran p x l atau sekitar 30 x 60 cm seharga Rp. 500.000. Sementara p x l ukuran 45 x 60 seharga Rp. 700.000, dan ukuran 60 x 90 seharga Rp. 900.000. Harga tersebut belum termasuk pada biaya tiang dan pemasangan seharga Rp. 600.000.

2. Harga neon box di bawah 1 meter


Harga neon box yang dengan ukuran di bawah satu meter dengan p x l x 100 seharga 1.200.000.

3. Harga neon box di atas 1 meter


Harga neon box yang memiliki ukuran di atas 1 meter ditentukan dengan kebutuhan dan kategori yang disesuaikan. Misalnya p x l x 90 untuk 1 sisi dan p x l x 100 dengan 2 sisi.

4. Harga neon box model tertentu


Untuk harga neon box model tertentu yang dibuat custom adalah Rp. 1.900.000 per meter. Harga tersebut sudah termasuk jasa pembuatan neon box.